Biden Sebut Israel Mulai Kehilangan Dukungan karena Sembarangan Bom Gaza, Desak Netanyahu Berubah

Tribunnews

11.3 million Subscribers

25,825 views since Nov 26, 2023

Baca Selengkapnya di https://video.tribunnews.com/view/681...

TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden memberikan peringatan keras kepada Israel pada Selasa (12/12).

Ia mengatakan bahwa Israel mulai kehilangan dukungan dari internasional karena terus mengebom Gaza tanpa henti.

Peringatan itu disampaikan Biden saat menghadiri sebuah acara penggalangan dana di Washington.

Host: Agung Laksono
VP: Valen

#israel #as #amerikaserikat #presidenas #joebiden #gaza #serangan #benjaminnetanyahu #pmisrael #perdanamenteri

© Furr.pk

TermsPrivacy

[email protected]